Skip to main content

Posts

Showing posts from January, 2021

FEELING IN LOVE

     Pernahkah kita menginginkan seorang pasangan dengan beberapa kriteria tertentu? Semisal, saya sukanya.. wanitia/pria yang... Namun pernahkah menjawab pertanyaan dari pernyataan yang kita inginkan dengan? WHY?? Contohnya: saya sukanya pasangan yang sarkastik, karena saya merasa pasangan yang bisa sarkastik ke orang lain, berarti pintar, lucu, dia bisa nyeplos ke orang lain dan itu wow menurut saya, tetapi coba bayangkan, ketika dalam perjalanan hubungan dan kami mengalami masalah, sifat sarkastik itu dimunculkan ke saya.. itu juga wow. ha ha ha nyess gitu rasanya.. dan beberapa kali mendapat pasangan seperti itu, saya merefleksikan beberapa hal ke diri sendiri, kenapa saya suka pasangan seperti itu dan beberapa kali mendapat pasangan yang serupa? oh!! I get it .. ternyata saya pengen di validasi sebagai orang pintar juga. Setelah look inside first dan lebih mengenal diri sendiri, akhirnya sampai pada tahap lebih meningkatkan kapasitas ...

Lust or Love?

            Semua orang akan jatuh cinta pada waktunya. Meskipun tidak semua orang jatuh cinta dengan rasa yang tepat, pada orang yang tepat maupun dengan cara yang benar di waktu yang tepat. Mungkin awalnya cinta, namun bisa juga hanya obsess ?            Beberapa orang mungkin suka dengan sebuah kompetisi. Bahkan ketika bisa berhasil keluar sebagai pemenang dan berhasil mengalahkan kompetitornya ada rasa bangga ketika mendapatkannya.  Lantas apakah cinta adalah sebuah perlombaan? Dan bagaimana jika kita sebagai seseorang piala yang berhasil diperjuangkan? Tentunya senang, bangga, hidup seperti q ueen or king  bisa jadi. Apa artinya itu semua jika semua itu hanya kita rasakan di awal, seperti kita tahu hubungan awal itu katanya honeymoon period dan bertahan paling lama 18 bulan. selanjutnya? terserah anda. Apa sih tolak ukur jodoh? Wajah mirip? Menemukan pasangan yang sesuai kriteria yang kita inginkan? Kec...

JOURNEY OF LIFE

Perjalanan hidup itu sejatinya tidak pernah bisa kita lupakan. Karena ciri khas kita sebagai manusia adalah keinginan untuk melupakan kejadian yang tidak menyenangkan dan mengingat kejadian yang menyenangkan. Maka dari itu cara berdamai dengan kejadian masa lalu,  adalah JANGAN PERNAH DILAWAN. jangan menolak memori masa lalu, lakukan refleksi, terima, tuliskan perjalanan hidup yang pernah kita lalui dengan journaling .   Tidak ada satu rumus yang bisa diterapkan secara universal , beberapa bahkan kita perlu melakukan modifikasi dan revisi. karena manusia itu complex jadi perlu sebuah kesadaran dan pemahaman. ketika memaafkan orang lain, sebenarnya kita juga sedang memaafkan diri sendiri. Berproseslah dari yang mudah dilakukan sampai yang terberat. Seperti analogi bawang merah lapis demi lapis. Yang kita butuhkan lakukan satu kebaikan setiap hari,  lakukan itu satu kali 30 hari, ulangi tiga kali 30 hari dan lakukan sampai enam kali 30 hari...